Metode Cara Menanam Kacang Tanah Bermutu tinggi

Metode Cara Menanam Kacang Tanah Bermutu tinggi


Kacang tanah di Indonesia sebagian besar pasti sudah bayak yang mengenal dan tahu akan rasa dari kacang tanah tersebut namun tidak semua yang mengenal kacang tanah ini tahu akan proses penanamannya, sebelum saya mengulas panjang lebar Cara Menanam Kacang Tanah sepertinya hal pertama yang perlu di mengerti adalah fungsi kegunaan dari pengolahan kacang tanah sendiri.

Kacang tanah adalah bahan – bahan olahan yang sudah populer di kalangan masyarakat Indonesia , penggunaan bahan makanan ataupun produk jadi kacang tanah mungkin sudah mendunia, seperti contonya olahan kacang asin yang di produksi masal dan di kemas dengan menarik, olahan produk ini sangat di gemari baik msayarakat local maupun luar.

Meski kacang tanah merupakan jenis produk yang bisa di bilang sederhana namun di balik itu semua bayak sekali yang menyukai kacang tanah tersebut baik di olah maupun tanpa di olah terlebih dahulu.

Cara Menanam Kacang Tanah

Kacang tanah (Arachis hypogaea) lebih cocok di tanam pada suhu yang hangat, dan untuk mendapatkan suhu seperti ini penanaman kacang tanah sebanyak di tanam pada pertengahan tahun hingga akhir musim, penanaman kacang tanah juga sebaiknya di tanam pada tanah yang mempunyai pori yang kering dan kaya akan bahan – bahan organic seperti dedaunan, dan bisa juga di taburi dengan pupuk organic dan kompos sebelum di lakukan proses penanaman.

Penanaman kacang tanah juga umumnya bervariasi tidak semua kacang tanah bisa di tanaman menggunakan cara yang sama namun secara metoda dasar kita bisa melakukan proses penanaman yang sederhana .

Untuk penanaman kacang tanah kita bisa menanamnya 3 – 5 biji dalam satu lubang dengan kedalaman 2-3 inci dengan jarak tanaman antara 7-8 inci dengan jarak baris sekitar 24 inci setelah proses penanaman ini sebaiknya di lakukan penutupan dengan menggunakan mulsa.

Mulsa yang baik adalah dengan menggunakan bahan- bahan organic agar tanah yang di pakai untuk melakukan penanaman tidak menjadi rusak, untuk penanaman klai ini mulsa yang di pakai untuk menanam kacang tanah adalah menggunakan jerami sebagai mulsa organik .

Fungsi dari penggunaan mulsa ini adalah agar gulma tidak dapat cepat tumbuh ketika tanaman kacang memulai proses pertumbuhannya, dalam hal ini kalsium juga sangat perlu selama proses pertumbuhan dari kacang tersebut oleh itu di butuhkan di butuhkan penambahan gypsum yang di taburkan ke tanah pada saat kacang tanah mulai berbunga.

Proses Pertumbuhan Kacang Tanah

Kacang tanah bisa tumbuh dari mulai benih sekitar enam sampai dengan delapan Minggu setelah proses awal, dan mulailah memproduksi bunga di sekitar tanda dari setiap ranting – ranting kacang tanah, setelah masa tersebut bunga akan mulai rontok itu menunjukkan kacang tanah sudah mulai siap untuk panen, tanaman akan mulai merunduk  menunjukkan tanaman yang mulai tua dan buah kacang tanah yang mulai berisi.

Setiap polong kacang yang kita sebar untuk di jadikan bibit baru akan menghasilkan dua sampai tiga kacang tanah baru.

Pemanenan kacang tanah

Untuk sebagian besar kacang tanah sendiri bisa di panen sekitar umur 120 sampai dengan 150 hari setelah tanam, panen kacang akan berlangsung biasannya di akhir musim panas bila kita mengikuti cara penanaman yang kami sarankan sebelumnya, proses ini di tandai dengan daun- daun kacang yang mulai menguning dan daun mulai berguguran, warna kacang tanah juga akan mulai berubah dari warna putih hingga menjadi kecoklatan.


Pengujian lain untuk melihat apakah kacang tanah siap di panen adalah dengan memotong  kacang tanah dengan menggunakan pisau apabila bagian tengah kacang tanah berwarna coklat tua atau sampai berwarna hitam nenunjukkan kacang tanah siap untuk di panen


Loading...

Sign out
Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai
How to style text in Disqus comments Top Disqus Commentators
  • To write a bold letter please use <strong></strong> or <b></b>.
  • To write a italic letter please use <em></em> or <i></i>.
  • To write a underline letter please use <u></u>.
  • To write a strikethrought letter please use <strike></strike>.
  • To write HTML code, please use <code></code> or <pre></pre> or <pre><code></code></pre>.
    And use parse tool below to easy get the style.
Show Parse Tool Hide Parse Tool

How to get ID DISQUS - https://disq.us/p/[ID DISQUS]

strong em u strike
pre code pre code spoiler
embed

0 Comment

Add Comment

Show Parse Tool Hide Parse Tool