Cara Mudah Membuat Pupuk Perangsang Bunga Dari Bahan Yakult

Cara Mudah Membuat Pupuk Perangsang Bunga Dari Bahan Yakult
Cara Mudah Membuat Pupuk Perangsang Bunga Dari Bahan Yakult

Salah satu yang sering mengalami kendala seseorang dalam menanam tanaman yang di tunggu –tunggu adalah hasil buahnya, buah tidak akan bisa muncul bila bunganya saja belum juga berkembang, kendala ini sering sekali di tanyakan oleh admin www.inspirasipertanian.com dengan berbagai keluhan, contoh saja seseorang pernah bertanya ke admin yaitu dengan kasusunya tanaman yang di tanam sudah berumur namun belum juga berbunga dan lain sebagai nya.

Sebenarnya tanaman bisa susah berbunga bisa di lihat dari berbagai faktor , misalnya saja lahan yang kurang subur sedangkan petani kurang bisa memperhatikan kesuburan tanah dan tidak bisanya perawatan yang baik sehingga tanaman akan stres dan susah sekali berbunga walaupun berbunga juga kebanyakan bunga akan rontok dan tidak jadi berbunga, jika sudah seperti itu pupus deh harapan untuk mendapatkan buah yang di idam-idamkan.

Bila kiat bisa membeli pupuk perangsang bunga sebenarnya sudah banyak yang menjualnya dengan berbagai merek namun kualitas juga di tentukan oleh harga, biasanya harga yang mahal juga di imbangi dengan kualitas barang  tersebut dan sebaliknya.

Namun sebagai admin yang baik hati saya tidak menyarankan anda untuk membeli pupuk langsung yang saja sarankan anda cukup; membeli bahan-bahan yang cukup edar dan sebagian mungkin tidak harus beli yaitu dengan meracik sendiri pupuk perangsang bunga tersebut agar tanaman yang kita tanam bisa menghasilkan buah yang jos dan meniliki nilai jual tinggi.

Dan yang saya sarankan anda membuat bahan-bahan pupuk tersebut hanya dari sebotol Yakult yang harganya cukup murah tidak merogoh kocek dalam –dalam namun anda bisa mendapatkan pupuk yang mujarab ini

Berikut ini adalah sedikit penjelasan singkatnya selamat mencoba dan perhatikan dengan seksama.

Bahan – bahan

Berikut bahan –bahan yang bisa di siapkan dalam pembuatan pupuk perangsang bung secara almi semoga bisa di dapat dengan mudah dan sepertinya harganya juga tidak terlalu mahal

  • 2 Butir Telur
  • 1 Botol Yakult
  • 500 ML air bersih


Proses Pembuatan

Setelah ke 3 nya telah kita siapkan langkah berikutnya yaitu dengan lanjut ke proses pembuatan dengan beberapa tahapan ringan, yang pertama pecahkan telur ke dalam sebuah wadah kemudian kocok hingga rata setelah benar-benar rata masukkan 1 botol Yakult ke dalam kocokan telur tersebut dan aduk kembali hingga benar-benar rata.

Setelah telur dan Yakult tercampur menjadi satu kemudian masukkan 500 ML air bersih, lakukan fermentasi selama kurang lebih 3 harian barui bisa di gunakan untuk proses pemupukan sebagai langkan untuk mempermudah pertumbuhan bunga.

Cara menggunakan

Setelah proses fermentasi di lakukan kurang lebih 3 harian telah berakhir langkah berikutnya bagaimana cara menggunakannya, caranya cukup mudah yaitu dengan mencampurkan 3 sendok makan fermentasi pupuk tersebut untuk satu tangki air bersih dengan ukuran standar tangki penyemprotan dan semprotkan ke tanaman cabe.

Dan bila ingi di lakukan proses penyiraman tanaman cabe dosis yang di gunakan berbeda yaitu untuk air sebayak 20 L di campurkan fermentasi tersebut sebanyak 5 sendok makan.

Lakukan pengulangan selama 7 hari sekali, mudah –mudahan tanaman anda cepat berbunga dan berbuah lebat.



Loading...

Sign out
Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai
How to style text in Disqus comments Top Disqus Commentators
  • To write a bold letter please use <strong></strong> or <b></b>.
  • To write a italic letter please use <em></em> or <i></i>.
  • To write a underline letter please use <u></u>.
  • To write a strikethrought letter please use <strike></strike>.
  • To write HTML code, please use <code></code> or <pre></pre> or <pre><code></code></pre>.
    And use parse tool below to easy get the style.
Show Parse Tool Hide Parse Tool

How to get ID DISQUS - https://disq.us/p/[ID DISQUS]

strong em u strike
pre code pre code spoiler
embed

0 Comment

Add Comment

Show Parse Tool Hide Parse Tool